Video Edukasi Tim PKRS Ruang Radiologi
WASPADA RESIKO JATUH
Assesment awal Resiko Jatuh amat menentukan dalam pencegahan Resiko Jatuh
Mari Perhatikan Siapa Saja Kemungkinan Resiko Jatuh
1. Orang Yang Menggunakan Alat Bantu
2. Orang Lanjut Usia atau Usia Lanjut
3. Sesak Nafas
4. Bedrest / Istirahat Total
5. Orang Mengkonsumsi obat yang menyebabkan “ Kantuk “
6. Orang Sakit kepala / Pusing dan “ Sempoyangan”
7. Bayi atau Anak yang Rewel / Gelisah
Pencegahan Resiko Jatuh
1. Pastikan Lingkungan atau Lantai Tidak licin
2. Pastikan Pengaman Tempat Tidur Terpasang dengan Baik
3. Pastikan Rem Roda Tempat Tidur Terkunci
4. Singkirkan Barang Berbahaya seperti Barang pecah Belah
5. Lampu Menyala Terang Pada Saat malam / Gelap
6. Kamar Mandi dan WC terpasang Sidereal
7. Pasang Gelang penanda resiko jatuh
8. Pastikan Brankard atau Kursi Roda terkunci saat stasioner
Keselamatan pasien menjadi tanggung jawab kita Bersama
Bersama Kita Pasti Bisa
0 Komentar